Tutorial backup data di komputer
Backup data diperlukan untuk mencegah data hilang disebabkan virus maupun kerusakan pada media penyimpanan.
Penyimpanan bisa pada hardisk yang sama atau pada media lain khusus untuk backup data, seperti CD, DVD, flashdisk, hardisk eksternal atau penyimpanan online.
Windows XP sudah menyediakan tools untuk backup data, yang dapat diakses lewat (Start->Programs->Accessories->System Tools->Backup)
Bisa juga menggunakan software backup lain, seperti FBackup, SyncBack Freeware, Send To Gmail (backup file ke account email gmail).
Sumber: http://servis-komputer.com | Service Komputer Panggilan di Jakarta Timur
Selamat mencoba!
Bookmark us!
03 Juni 2011
Cara Backup Data
Posted on Jumat, Juni 03, 2011 by Unknown
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 comments:
Posting Komentar